Persekutuan Pemuda 4 Gereja
Oleh : Pdt. Boydo Rajiv Hutagalung (Pendeta Jemaat, Ketua 3 PHMJ GPIB Marga Mulya) Gbr. Foto Bersama Persekutuan Gabungan Pemuda 4 Gereja Gerakan Pemuda (GP) GPIB Marga Mulya aktif menjalin relasi persekutuan oikumenis dengan pemuda-pemuda lintas gereja, yaitu dengan gereja-gereja non-GPIB. Setahun belakangan, GP Marga Mulya melakukan kunjungan ibadah sekaligus membawakan kesaksian pujian ke HKBP […]
Continue Reading